Jadwal Sholat Kabupaten Kerinci Minggu 15 Agustus 2021 dan Doa Untuk Orang Sakit

- 14 Agustus 2021, 23:17 WIB
Ilustrasi Masjid. Jadwal Sholat untuk wilayah Kabupaten Kerinci hari ini.
Ilustrasi Masjid. Jadwal Sholat untuk wilayah Kabupaten Kerinci hari ini. /Pixabay/

ASAR 15:42

MAGRIB 18:28

ISYA' 19:34

Baca Juga: Jadwal Sholat Kabupaten Muaro Jambi Minggu 15 Agustus 2021 dan Bacaan Doa Qunut

Doa untuk orang sakit

اللَّهُمَّ رَبَّ النَّاسِ أَذْهِبِ الْبَأْسَ اشْفِ أَنْتَ الشَّافِي لَا شَافِيَ إلَّا أَنْتَ شِفَاءً لَا يُغَادِرُ سَقْمًا

Allāhumma rabban nāsi, adzhibil ba’sa. Isyfi. Antas syāfi. Lā syāfiya illā anta syifā’an lā yughādiru saqaman.

Artinya :
Ya Allah Tuhanku Tuhan seluruh manusia, hilangkanlah segala penyakit yang hinggap. Berilah kesembuhan karena Kau adalah satu-satunya Penyembuh. Tidak ada yang mampu menyembuhkan segala penyakit selain Engkau. Dengan kesembuhan yang tidak meninggalkan rasa nyeri.

Ucapkanlah doa tersebut ketika menjenguk orang sakit maupun sehabis selesai sholat untuk memohon diangkat penyakitnya oleh Allah SWT bagi diri sendiri maupun orang lain.***

Halaman:

Editor: Ahmad Roni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah