POPULER! Rekomendasi 15 Tempat Wisata di Pulau Sumba, Nusa Tenggara Timur

- 11 Mei 2023, 07:15 WIB
POPULER! Rekomendasi 15 Tempat Wisata di Pulau Sumba, Nusa Tenggara Timur
POPULER! Rekomendasi 15 Tempat Wisata di Pulau Sumba, Nusa Tenggara Timur /Foto : Instagram @airterjuntanggedu/

Oke Jambi - Keindahan alam Indonesia memang tiada tara, tidak hanya Bali yang menjadi daya tarik pariwisata di Indonesia, Nusa Tenggara Timur juga memiliki berbagai keindahan alam yang menakjubkan.

Pulau Sumba merupakan salah satu dari sekian banyak dataran megah di nusantara, indahnya alam di Sumba ini tak kalah jika dibandingkan dengan Hawaii, sehingga banyak kalangan artis yang berdatangan ke pulau Sumba untuk menikmati keindahan alam yang ada di sana.

Berikut ini tim Oke Jambi merangkum 15 tempat wisata di Pulau Sumba yang paling populer dan wajib Anda kunjungi :

15. Kampung Ratenggaro

Desa Ratenggaro
Desa Ratenggaro

Selain dikenal akan adat istiadatnya, Kampung Ratenggaro juga memiliki potensi wisata yang menarik. Kampung Adat ini memiliki ciri khas jajaran rumah dengan atap yang menjulang tinggi.

Selain itu, Kampung Ratenggaro ini punya beberapa objek wisata menarik dan magis di dalamnya yang bisa dieksplor oleh para wisatawan dengan berbagai kekayaan luhur dan budaya di tempat ini. Kampung Ratenggaro wajib jadi bucket list ketika mengunjungi salah satu destinasi wisata di kawasan Sumba Barat Daya.

14. Bukit Waerinding

 Bukit Waerinding
Bukit Waerinding

Halaman:

Editor: Husnul Khotimah

Sumber: YouTube Bot TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x