8 Kebiasaan Ini Bisa Menghambat Rezeki Untuk Datang! Nomor 3 Ada Kaitannya Sama Orang Tua

- 2 November 2022, 11:48 WIB
8 Kebiasaan Ini Bisa Menghambat Rezeki Untuk Datang! Nomor 3 Ada Kaitannya Sama Orang Tua
8 Kebiasaan Ini Bisa Menghambat Rezeki Untuk Datang! Nomor 3 Ada Kaitannya Sama Orang Tua /ILustrasi/Pixabay

OKEJAMBI.COM - Rezeki, Jodoh, Ajal sudah ditentukan oleh allah.

Tapi ada beberapa kebiasaan buruk kita yang membuat rezeki itu enggan datang kepada kita.

Ini kebiasaan yang sering kita lakukan, ternyata berakibat kurang bagus terutama untuk pintu rezeki kita.

Baca Juga: 12 Manfaat Minum Teh Rutin Setiap Hari! Turunkan Risiko Kolesterol Hingga Kanker

1.Suka menunda waktu sholat hingga akhir waktu

Memang banyak alasan sekali untuk menunda sholat namun biasakan untuk ontime ya #kawanaksi

2. Tidur selepas sholat subuh

selain menghambat rezeki ternyata ini juga tidak baik untuk kesehatan, tau engga ternyata waktu pagi sangat berpengaruh dalam suasana mood seharian penuh

3. Ogah-ogahan di suruh orang tua

Terkadang kita ogah-ogahan saat disuruh orang tua, nah mulai sekarang jangan gitu lagi ya, dijamin kalo kita baik sama ortu pasti rezeki kita juga ikutan baik

4 Bermusuhan dengan teman hingga 3 hari lebih

Hal seperti ini yang harus dihindari,memutus silaturahmi sama dengan memutus rezeki

5.Iri dengan kesuksesan orang lain

Memang sering ada rasa iri melihat pencapaian orang lain, namun dibanding iri mengapa kita tidak berdoa kepada Allah untuk memiliki pencapaian seperti dia atau kita bisa berdiskusi dengan dia bagaimana bisa sesukses itu

6. Meremehkan utang

ini yang paling bahaya, ingat ya #kawanaksi hutang sekecil apapun wajib dibayar

7. Memiliki jiwa meminta-minta (ingin diberi atau di traktir terus)

Sebagai seorang muslim kita wajib punya mental pemberi bukan diberi

8.Males sholat sunnah apalagi dhuha

Sayang banget, padahal sholat Sunnah itu keutamaannya besar sekali, apalagi sholat Dhuha, bahkan isi doa selepas Dhuaha adalah meminta Rizki

Yuk ubah kebiasaanmu mulai dari sekarang

Editor: Husnul Khotimah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah