MV “Airplane Pt.2 Japanese Version” Jadi MV Ke-23 BTS yang Tembus 200 Juta Views

- 9 Agustus 2021, 08:00 WIB
MV “Airplane Pt.2 Japanese Version” Jadi MV Ke-23 BTS yang Tembus 200 Juta Views
MV “Airplane Pt.2 Japanese Version” Jadi MV Ke-23 BTS yang Tembus 200 Juta Views /Soompi

OKEJAMBI.COM – Lagu “Airplane pt.2 Japanese Version” BTS akhirnya berhasil menembus viewers sebanyak 200 juta views di tayangan YouTube Universal Music Japan Minggu 8 Agustus 2021.

Diketahui, lagu “Airplane pt.2 Japanese Vesion” dirilis perdana oleh BTS pada tanggal 7 November 2018. Artinya, membutuhkan waktu sebanyak 2 tahun 9 bulan untuk mencapainya.

Baca Juga: Lirik Lagu “Butter” BTS

Baca Juga: Daebak! BTS Ditunjuk Sebagai Utusan Presiden Korea Selatan dan Akan Hadiri Sidang Umum PBB ke-75

Baca Juga: ARMY ‘To the Bone’! Beomgyu TXT Ungkap Awal Mula Jadi Fanboy BTS

Ini menjadi MV ke-23  BTS yang berhasil mencapai 200 juta views setelah MV “Dope”, “Fire”, “Blood Sweat & Tears”, “DNA”, “Not Today”, “Save Me”, “Mic Drop (Steve Aoki Remix)”, “Boy in Luv”, “Fake Love”, “Spring Day”, “Idol”, “Boy with Luv”, “War of Hormone”, “I Need U”, “ON (Kinetic Manifesto Film: Come Prima)”, “Dynamite”, “ON”, “Black Swan”, “Life Goes On”, “No More Dream”, “Butter”, dan “Permission to Dance”.

Saat ini BTS masih memimpin Tangga Lagu BillBorad Hot 100 dengan lagu “Butter”. Sebelumnya, BTS bertarung dengan lagu mereka sendiri yang bertajuk “Permission to Dance”.

Editor: Dewi Pratiwi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x