Harley Davidson Mahal? Ini Daftar Motor Cruiser Dengan Harga Terjangkau, Mulai Dari Rp20-an JUTA, Mesin V-Twin

- 1 Februari 2023, 09:07 WIB
Benda BD300
Benda BD300 /Tangkap Layar Benda Motorcycle

Dimana, menurut informasi yang beredar, diketahui bahwa sebulan setelah versi injeksi diperkenalkan, harga Suzuki Intruder 150 FI ini akan dibanderol senilai 106.896 rupee atau sekitar Rp 22,4 juta.

8. Honda Steed

Honda Steed
Honda Steed

Selain varian Honda CB, Honda ternyata juga pernah memiliki kendaraan Cruiser lainnya yang terangkum dalam seri Honda Steed, tidak diketahui secara rinci Kapan Honda pertama kali mengeluarkan varian Steed, namun beberapa sumber menyebutkan bahwa model Steed ini telah dilemparkan ke pasaran sejak dekade 1990-an lalu.

Honda Steed sendiri hadir dalam beberapa model salah satunya Steed PLS400, motor ini pertama kali diproduksi Honda pada tahun 1957 lalu.

Honda Steed PLS400 menggendong mesin v-twin, 4-stroke dengan water could dan berkapasitas 398 cc.

Di Indonesia sendiri meski jarang terlihat namun ada beberapa Honda Steed yang ditawarkan dalam model bekas, satu unit produksi bekas Honda Steed berkapasitas 400cc saat ini dipasarkan dengan harga mulai dari Rp28 jutaan.

9. Honda Rebel 300

motor Honda Rebel 300
motor Honda Rebel 300

Kendaraan dari pabrikan Harley Davidson memang bukan cuma hanya kali ini saja yang dijadikan kiblat oleh pabrikan otomotif lainnya, hampir setiap tahunnya pada saat Harley Davidson menciptakan kendaraan baru, maka akan disusul dengan beberapa kendaraan yang dibuat semirip mungkin, namun motor itu dari pabrikan lainnya.

Hal tersebut terlihat jelas jika desain yang diusung oleh pabrikan Harley Davidson banyak diminati oleh semua pengguna, terlebih khusus bagi para kalangan anak muda yang suka dengan kendaraan ala-ala Jepang dan sporty.

Halaman:

Editor: Husnul Khotimah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah