Unik, Masjid Agadez di Niger Dibangun dengan Bahan Dasar Lumpur

- 17 Maret 2023, 11:25 WIB
Bangunan Masjid Agadez di Kota Agades, Niger.
Bangunan Masjid Agadez di Kota Agades, Niger. /Reuters/Joe Penney/

Karena keunikan kota Agadez dengan tiap bangunan di sana terbuat dari tanah liat, kota ini menjadi warisan dunia oleh UNESCO (United Nations Educational Scientific And Cultural Organization) di tahun 2013.

Terpilihnya kota agadez menjadi warisan dunia bersamaan dengan terpilihnya Gunung Fuji. Ini merupakan hasil dari pertemuan anggota UNESCO selama sepuluh hari di Phnom Penh, Kamboja dan menetapkan 31 situs warisan dunia.

Kota Agadez berkembang sekitar pada tahun 1500 hingga 1600 an. Kota ini berada dekat dengan Gurun Sahara, dan uniknya tiap bangunan yang menggunakan bahan batu bata bercampur tanah liat masih terawat dengan baik hingga kini.***

Halaman:

Editor: Hajrin Febrianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x